Pertamina mencatat saat ini telah berdiri sebanyak 373 Pertashop di seluruh Sulawesi. Jumlahnya meningkat sejak 2020 yang saat itu hanya ada 46 Pertashop.
Sulsel dianggap memiliki pondasi ekonomi kuat dari komoditas unggulannya, posisinya juga strategis sebagai hub kawasan timur, dan diyakini memiliki peluang.